dinas peternakan kabupaten blitar menghimbau kepada warga kabupaten Blitar untuk memilih daging layak konsumsi. walaupun dinas terkait sudah melakukan sidak di beberapa pasar di wilayah kabupaten, dan tidak ditemukan daging yang bermasalah, namun dihimbau masyarakat tetap waspada. hal ini disampaikan wasis gunawan dari dinas peternakan kabupaten blitar. wasis menambahkan sebaiknya masyarakat juga juli dalam memilih daging dan mengenali ciri ciri daging yang baik dan layak konsumsi. beberapa hal yang perlu diperhatikan antara lain :
1. daging sapi dengan harga yang murah
2. daging pucat dan berlendir
3. dari segi baunya
4. tingkat kekenyalan daging
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "dinas peternakan kabupaten himbau masyarakat hati hati memilih daging layak konsumsi"
Post a Comment